Minggu, 19 Mei 2013

Beauty Class

Diposting oleh Unknown di 21.34
Cara Mencuci wajah dengan Facial foam Yang Baik
Hello Friends....
Mencuci wajah adalah kegiatan rutin yang kita lakukan.karena dengan hal itu dapat membuat wajah kita tetap bersih dan sehat.Tapi apa kita pernah sadar kalau cara yang kita pakai untuk mencuci wajah itu sudah kurang tepat ?
Kebanyakan orang mencuci wajah dengan cara:
1. Menyimpan facial foam ditelapak tangan
2. Lalu digosok-gosok di telapak tangan sampai berbusa
3. Akhirnya tetempel kewajah dan digosok-gosok lagi.
4. Lalu membilas sisa facial foam dengan air sampai bersih. 

friends...apa kalian pernah sadar bahwa cara yang kalian lakukan itu kurang tepat?
yang kalian lakukan bukanlah mencuci wajah,tapi mencuci tangan (lihat step 1)
karena ketika facial foam dikeluarkan dari tempatnya,facial foam tersebut langsung di tempel di tangan.
Ingatkah saat kita mencuci tangan dengan sabun, step 1 juga persis dilakukan.
oleh karena itu hal tersebut dianggap kurang tepat, karena telapak tangan menyimpan banyak bakteri.
Sehingga ketika kita telah melakukan step 2,busa yang dihasilkan telah mengandung bakteri.
Lalu ketika kita melakukan step 3 maka bakteri yang terdapat pada busa tadi dengan mudahnya dapat mempel dikulit wajah.

Lantas bagaimanakah cara mencuci wajah yang baik?
Mari ikuti langkah berikut:
1. Simpanlah facial foam di punggung tangan (karena bakteri dipunggung tangan,tidak terlalu banyak).
2. Letakkan facial foam di Lima titik wajah (kening,pipi kanan dan kiri,hidung, serta dagu)
3. Hindari bagian kelopak mata,karena bagian itu paling sensitif.
4. Lalu gosoklah facial foam yang telah diletakkan di lima titik wajah yang tadi.
5. Gosok dengan pelan (bila perlu seperti memijat pelan) arahkan facial foam keatas (pijat keatas)
     setahu saya hal ini dilakukan agar kulit muka tetap kencang dan tidak cepat kendor.
6. Lalu bilas sisa facial foam dengan air sampai bersih.

Selamat mencoba :)


0 komentar:

Posting Komentar

 

Fun and Licious Blog Template by Ipietoon Blogger Template | Gadget Review